Memenuhi
standar yang digariskan sosial adalah hal paling mustahil yang dapat dilakukan
seorang manusia. Musthil, karna menurutku setiap manusia diberikan kemampuan,
nafsu, dan keinginan yang berbeda – beda porsi. Ketika A mengatakan kamu cantik
hanya mengenakan baju warna merah, si B meminta kamu untuk meminta warna
kuning, keingina manusia tidak pernah berujung dan cenderung musthil untuk
dipenuhi. Seharusnya tidak perlu dipenuhi, jika kita terlahir dengan kadar kemampuan
dan nafsu yang berbeda – beda kenapa kita harus mendengar standar orang lain
dan tutup telinga terhadap standar yang dipinta oleh diri kita sendiri ?